HASIL PERTEMUAN OWNER , MANAGEMENT, FOUNDER DAN LEADER
For SBSTEAM

PENGUMUMAN
Hasil Pertemuan Di Hotel Sultan Jakarta, Minggu 13 Maret 2022
Bersama, Owner, Manajement, Founder, Direktur Pansaka dan perwakilan Leader
Hasil Pertemuan:
1. New pantheratrade
a) New pantheratrade akan live tanggal 18 maret 2022, dan di upayakan sebelum tanggal tersebut
b) New pantheratrade lebih compatible dengan server meta trader 4
c) Untuk member lama login menggunakan user name, dan password menggunakan password lama
d) Untuk member baru login menggunakan user name, password di generate by system dan dikirim ke email
e) Wallet crypto di new pantheratrade auto enable, para member tinggal update alamat wallet crypto yang akan di gunakan
f) Dalam masa running tes setelah live new pantheratrade, akan tetap di lakukan pembatasan WD untuk mempercepat penanganan apabila terjadi masalah
2. Exchanger crypto
a) Menyesuikan aturan regulator, semua transaksi deposit dan withdrawal harus pakai crypto currency
b) Bebas memakai wallet exchanger crypto manapun baik dalam dan luar negeri
c) Coin crypto, yang di pakai btc, ltc, eth, usdt dan coin kunci
3. Coin kunci
a) Coin kunci salah satu coin karya anak bangsa yang sudah di apresiasi oleh dunia international
b) Penggunaan coin kunci di pantheratrade adalah dalam rangka ikut pengembangan coin anak bangsa (lokal to global)
c) Adanya coin kunci bukan merupakan exit plan seperti isu yang tersebar diluar.
4. Pilihan produk pansaka kedepan :
1). Pembelian produk bundling (future package + ultimate package) mendapatkan bot dan paket pansaka seperti yang telah berjalan seperti biasa dan bot sudah terkoneksi otomatis dengan broker Legomarket.
2) Pembelian produk non bundling mendapatkan botnya saja (mendapatkan file ex4) yang bisa dipasang dibroker manapun, dengan kondisi satu bot untuk satu broker dan memiliki masa kadaluarsa (expired).